Hey hey yang suka oprek Android,,, kali ini saya akan membagikan guide bagaimana cara instal APPs/Game di SD di CM 11,12,12.1 dengan mudah. Trik ini saya dapatkan dari XDA dan sumber sumber lain dan cukup mudah untuk di terapkan di ROM yang berbasis CM 11,12,12.1
Ok ... langsung saja simak baik-baik
Syarat :
1. Sudah di root
2. Sudah terinstal CMW/TWRP/Philz
Bahan :
1. Xposed untuk Lolypop
Link :http://dl-xda.xposed.info/framework/sdk22/arm/
Pilih "V85_SDK_22_ARM
2. Xposed Instaler
Link : https://drive.google.com/open?id=0B82FHz68qicoSWdyaUFpOHc2cXc
3. Xinternal SD
Link : https://drive.google.com/open?id=0B82FHz68qicoUWhUT1diVlIwSkE
Cara Instal xposed dan Xinternal SD
1) Reboot into recovery
2) install Xposed-arm***.zip
3) Reboot into system
4) install xposed installer v3 alpha2.apk
5) Instal Xinternal SD
Cara Seting Xinternal SD
1) Buka Xposed masuk ke modul, pilih xinternal SD dan centang, terakhir rebot HH nya
2) Masuk ke aplikasi Xinternal SD dan seting seperti gambar di bawah ini
3) Selesai
Cara Memindahkan APP/Game Ke SD Card
1) Menghubungkan flashdisk OTG & terbuka sd xinternal
2) Klik "jalan ke kartu sd internal" & pilih jalan mana OTG terhubung
3) Sekarang keluar dari aplikasi dan membuat folder di Anda OTG yaitu "android" di dalam android folder membuat dua folder yaitu "data" & "obb"
4) Setelah membuat ini memindahkan semua file yang obb permainan besar untuk OTG'S "android >> obb"
5) Selesai.
Credit :
XDA All Dev
Google
LandPhoneix Luciver ( Moded )